mengungkung hatiku.
Hatiku tiba-tiba saja menjadi berduka
entah apa
aku sungguh tak mengerti
aku bagai berdiri ditepian Tebing, terhempas angin
hatiku bergetar, merasakan angin itu yang sangat menyayat hati
Aku merasa bagai makhluk yang hina dina
tak berarti apapun didunia ini
entah... perasaan apa yang mengguncang begitu dahsat seperti ini
Tuhan... Mohon PetunjukMu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
blogger yang baik, selalu meninggalkan jejaknya ;)